Quote:
Sevilla, Sundul Sevilla harus meraih kemenangan atas Manchester City apabila mereka masih ingin menjaga peluang lolos ke babak berikutnya.
Gol Kevin de Bruyne pada menit ke-91 pada matchday ke-3 membuat Manchester City menang 2-1 dan berada di posisi kedua Grup D.
Ini juga akan menjadi laga kembali-nya Jesus Navas ke Sevilla dimana dirinya menghabiskan 10 tahun sebelum pergi ke Manchester City.
Sevilla juga ingin bangkit setelah mereka kalah dari Juventus dan Manchester City dimana sebelumnya mereka juga belum pernah kalah tiga kali beruntun di Liga Champion
Sevilla mencatat 10 kemenangan di laga kandang, termasuk ketika mereka menang 3-0 dari Borussia Monchengladbach pada matchday pertama.
Sevilla berhasil meraih gelar Eropa-nya pertama kali ketika mereka mengalahkan Middlesbrough dengan skor 4-0 di final Piala UEFA pada tahun 2006.
Manchester City bisa lolos ke babak 16 besar apabila mereka mengalahkan Sevilla dan Juventus mencatat kemenangan atas Monchengladbach.
Tim asal Inggris ini sebelumnya telah mencatat kemenangan 2-1 dari Monchengladbach di laga tandang.
Manchester City menelan kekalahan 1-0 ketika mereka bertandang ke Spanyol, ketika mereka menghadapi Barcelona di babak 16 besar.
Catatan mereka ketika mereka bermain di Spanyol adalah satu kemenangan, satu kali seri, dan lima kali kalah.
Pros & Cons
Pros of Team A
Wajib menang apabila ingin menjaga peluang lolos
Solid di kandang
Pros of Team B
Bisa saja lolos apabila meraih kemenangan
Motivasi sedang tinggi
Cons of Team A
Kesulitan ketika menghadapi tim besar
Cons of Team B
Pemain andalan banyak yang mengalami cedera
Spoiler untuk sumber